#MakinCakapSiapKerja dengan Program Prakerja Cakap

Sebelum memulai pembelajaran Prakerja di Cakap, pastikan kamu membaca dan mengetahui hal-hal yang perlu kamu perhatikan selama mengikuti program.

Baca Tata Cara Mengikuti Pembelajaran

Ikuti Test Akhir dan Dapatkan Sertifikat Belajarmu.

Unduh Sertifikat Belajarmu

Selamat! Kamu berhasil menyelesaikan rangkaian pembelajaran. Sertifikat ini akan tersedia di dashboard Prakerjamu 10-15 hari kerja setelah kamu mendapatkan sertifikat dari Cakap.

Sertifikatmu sedang diproses

Sertifikatmu akan muncul di dashboard Cakap dalam waktu 2x24 jam dan membutuhkan waktu 10 -15 hari kerja untuk tersedia di Dashboard Prakerja.

Cepat Cakap Inggris Khusus Pelaku Pariwisata dan Jasa

Bagi sobat cakap prakerja yang mengikuti pelatihan melewati batas waktu 15 Desember 2020 tetap mendapat sertifikat, namun tidak bisa dilaporkan kepada tim pelaksana prakerja

Video Pembelajaran

Tonton setiap video pembelajarannya untuk dapat mengerjakan soal tes akhir dan pastikan hasil tes akhirmu tidak kurang dari 6.

Ikuti Kelas Webinar

Setelah kamu menyelesaikan semua video pembelajaran, kamu wajib untuk mengikuti kelas webinar sebagai sarana evaluasi dan tanya jawab bersama pengajar.

Jadwal Kelas
Setiap Hari Selasa, Kamis dan Sabtu pukul 17.00 WIB
Ikuti Tes Akhir dan Dapatkan Sertifikat
Setelah kamu mengikuti kelas webinar sampai selesai, kamu bisa mengikuti Tes Akhir untuk mendapatkan sertifikat.
Sertifikat Cakap akan masuk ke dashboard Prakerja-mu kurang lebih 10-15 hari kerja setelah kamu mendapatkan sertifikat di dashboard Cakap.
Number-4-prakerja
Terus Tingkatkan Kompetensimu di Cakap English Club, GRATIS!

Selamat karena telah menyelesaikan tes akhir Cepat Cakap Prakerja. Yuk terus belajar dengan nikmati 30 atau 90 hari akses gratis belajar bahasa Inggris bareng grup diskusi senilai IDR 350.000 dengan KODE VOUCHER yang kamu miliki. Sampai jumpa di kelas Cakap English Club.

Nikmati LIVE CLASS di Cakap Club sesuai dengan voucher yang kamu miliki.

Selain akses ke video pembelajaran, kamu bisa meningkatkan kemampuan bahasamu dengan mengikuti Cakap Club di aplikasi Cakap.

Penasaran? Download aplikasi Cakap sekarang!

Cara Menukarkan Kode Voucher-mu

Frequently Asked Questions

Cakap merupakan penyedia pelatihan bahasa asing yang terdiri dari bahasa Inggris, bahasa Mandarin, bahasa Jepang, dan juga bahasa Indonesia. Kamu bisa melakukan pelatihan online untuk bahasa Inggris dan bahasa Mandarin dengan membeli paket program di Bukalapak, Tokopedia, Sekolahmu, Mahir Pijar, Mau Belajar Apa dan Pintaria.

Yang bisa mengikuti Program Pelatihan Prakerja Cakap adalah kamu yang:

  • Pertama, Kamu yang sudah melakukan pendaftaran di https://www.prakerja.go.id/ dan telah menerima kartu Prakerja.
  • Kedua, pastikan bahwa kamu sudah membeli paket Cakap di mitra resmi prakerja seperti Bukalapak, Tokopedia, Sekolahmu, Mahir Pijar, Mau Belajar Apa dan Pintaria.
Kamu bisa dengan mudah membeli Paket Cakap di: Atau kamu bisa langsung menghubungi kami via WA di sini atau Line: @cakap

Berikut adalah tahap-tahap untuk mengikuti kelas Prakerja Cakap:

  • Beli paket program Prakerja Cakap di mitra remi Prakerja seperti di Bukalapak, Tokopedia, Sekolahmu, Mahir Pijar, Mau Belajar Apa dan Pintaria.
  • Dapatkan kode voucher beserta Link Cakap setelah kamu melakukan pembelian.
  • Buka Link-nya, lalu masukkan kode voucher-mu dan tonton video pelatihannya yang tersedia di website Prakerja Cakap.

Kegunaan kode voucher yang kamu dapatkan setelah pembelian paket adalah:

  • Gunakan kode voucher setiap kali kamu mau membuka Link website yang kamu dapatkan dari pembelian paket.
  • Gunakan kode voucher untuk mendapatkan sertifikat yang berlaku hanya untuk 1 orang pemegang kartu Prakerja.
Syarat untuk mendapatkan sertifikat Program Prakerja Cakap adalah sebagai berikut:
  • Buka Link dengan memasukkan kode voucher yang kamu punya.
  • Setelah menonton video pelatihan dengan berbagai profesi dan kebutuhan, kamu bisa langsung klik Ambil Sertifikat.
  • Ikuti Tes Akhir yang akan disesuaikan dengan profesimu/paket yang kamu beli.
  • Ingat! Nilai yang diakui dan akan tertera di sertifikat hanyalah nilai pertama dari Tes Akhir yang kamu kerjakan.
  • Sertifikat dari Cakap akan kamu terima dalam waktu 2×24 jam setelah kamu menyelesaikan tes akhir. Namun, membutuhkan waktu 10-15 hari kerja untuk tersedia di dashboard Prakerja setelah kamu mendapatkan sertifikat dari Cakap.
Insentif akan diberikan setelah sertifikat belajar sudah tersedia di dashboard Prakerjamu.

Sertifikat belajar akan tersedia di dashboard Prakerjamu dalam waktu 10-15 hari kerja setelah kamu berhasil mendapatkan sertifikat belajar di dashboard Cakap.

Selama Program Prakerja Cakap, kamu akan mendapatkan:

  • Sistem belajar dengan video pelatihan dengan berbagai materi dan topik.
  • Bisa belajar online dari mana saja dan kapan saja.
  • Materi pembelajaran sesuai dengan profesimu dan kebutuhanmu
  • Dapatkan sertifikat pelatihan dari Cakap setelah kamu menyelesaikan Tes Akhir.

Jika kamu memiliki pertanyaan seputar video pembelajaran atau mengenai Program Prakerja Cakap ini, kami siap membantumu!