Program
Syarat & Ketentuan Voucher
Periode Program
14 Oct - 31 Des 2023
Kode Promo
Tanpa kode promo
PDBS1KC370
Deskripsi
Cari tahu syarat & ketentuan untuk menggunakan voucher Cakap Upskill yang telah Kamu dapatkan!
SYARAT DAN KETENTUAN :
- Penukaran kode voucher dapat dilakukan di halaman kelas Upskill yang tertera dalam voucher
- Penukaran kode voucher hanya dapat dilakukan hingga 31 Desember 2023
- Voucher belajar hanya berlaku untuk kelas yang telah ditentukan
- Voucher belajar bersifat unik dan hanya bisa digunakan 1x
- Voucher belajar tidak dapat diuangkan atau dipindahtangankan
- Peserta akan mendapatkan sertifikat digital setelah menyelesaikan kelas
- Jika menemui kendala saat melakukan penukaran voucher, silahkan hubungi tim Student Success (+6281218338653)